Rizqi Fadillah, Rizqi (2022) Peranan Editor Dalam Film Dokumenter Pendek “Story of Teater Moksa”. Skripsi thesis, Universitas Sahid Jakarta.
Text
Rizqi.pdf Download (443kB) |
Abstract
ABSTRAK Peranan Editor Dalam Film Dokumenter Pendek “Story of Teater Moksa” Rizqi Fadillah 2019220016 (IX + 4 bab + 29hlm + 9 gambar + 4lamp + 15 daftar pustaka) Film Dokumenter Pendek“Story of Teater Moksa” mempunyai isi cerita dari suatu komunitas yaitu Moksa, dimana Moksa memberikan suatu gagasan berupa nilai dan seni kepada masyarakat, lewat jalur kesenian, dalam hal pertunjukan teater. Hasil dari pembuatan Film Dokumenter Pendek“Story of Teater Moksa” menunjukan bahwa peranan editor dan tanggung jawab, sangat lah penting untuk membuat susunan suatu cerita yang tersusun secara estetis dan realistis sehingga menjadi sebuah cerita film dokumenter yang utuh. Kata Kunci Peranan Editor,Film,Dokumenter Pendek KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena atas rahmat dan karunia-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan karya ilmiah, dan kedua Orang Tua yang selalu memberi support, serta doanya untuk penulis. Penulisan ini peneliti menemukan pembelajaran baru yang ditujukan untuk memperoleh gelar Diploma Tiga (3) Ilmu Komunikasi. Penulisan skripsi ini bertujuan untuk memahami secara kualitatif Peranan Editor Dalam Film Dokumenter Pendek “Story of Teater Moksa”. Dalam penyusunan skripsi minor ini, penulis ingin mengucapkan banyak terima kasih kepada orang-orang yang telah membantu penulis dalam melaksanakan Tugas Karya Akhir. Terima kasih ini penulis sampaikan kepada :
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HE Transportation and Communications |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komunikasi > Broadcasting (Humas) |
Depositing User: | sis gunawan usahid |
Date Deposited: | 14 Dec 2022 07:24 |
Last Modified: | 14 Dec 2022 07:24 |
URI: | http://repository.usahid.ac.id/id/eprint/2254 |
Actions (login required)
View Item |