Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Karyawan PT Arum Investemen Indonesia

SHANDRA AZARIA PERMADHY, SHANDRA (2022) Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Karyawan PT Arum Investemen Indonesia. Skripsi thesis, Universitas Sahid Jakarta.

[img] Text
Azaria.pdf

Download (184kB)

Abstract

ABSTRAK SHANDRA AZARIA PERMADHY. NIM 2018110046. Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Karyawan PT Arum Investemen Indonesia. Dibawah bimbingan Ibu Farida, SE, MP. Untuk mencapai keberhasilan suatu organisasi, dibutuhkan pemimpin yang dapat memimpin dan mengarahkan karyawannya dengan baik untuk mengerjakan tugas-tugasnya sehingga dapat menghasilkan kinerja yang baik. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan dan gaya kepemimpinan yang diterapkan PT. Arum Investemen Indonesia (Snowbay Waterpark TMII). Metode penelitian yang dilakukan adalah metode kuantitatif. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan kuisioner. Metode analisis data secara deskriptif dan regresi linier sederhana. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Gaya Kepemimpinan pada Direrktur di PT. PT. Arum Investemen Indonesia (Snowbay Waterpark TMII) berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Kata kunci: Gaya Kepemimpinan, Kinerja Karyawan, MSDM SHANDRA AZARIA PERMADHY. NIM 2018110046. The Influence of Leadership Style on Employee Performance at PT Arum Investemen Indonesia (Snowbay Waterpark TMII). Under the guidance of Ibu Farida, SE,MP. To achieve the success of an organization, It takes a leader who can lead and direct his employees well in carrying out their duties so they can produce good performance. This research was conducted to determine the effect of leadership style on employee performance and the leadership stylie applied by PT. Arum Investemen Indonesia (Snowbay Waterpark TMII). The research method of data analysis is descriptive and simple linear regression. The result of this study indicate that the leadership style of the director at PT. Arum Investemen Indonesia (Snowbay Waterpark TMII) has an effect on employee performance. Keywords: Leadership Style, Employee Performance, Human Resourse Management

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakulltas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: sis gunawan usahid
Date Deposited: 27 Oct 2022 07:20
Last Modified: 27 Oct 2022 07:20
URI: http://repository.usahid.ac.id/id/eprint/2107

Actions (login required)

View Item View Item